Sejarah alternatif: Seandainya Jerman Nazi menginvasi Inggris
Apa yang terjadi Jika Jerman Nazi menginvasi Inggris? Konteks Dalam Perang Dunia Kedua, Jerman Nazi memperluas daerah kekuasaannya untuk mencapai obyektif Lebensraum , yaitu tanah air bangsa Arya. Mereka menginvasi sebagian besar wilayah Eropa, terutama Eropa Timur karena di sana banyak terdapat orang-orang yang mereka anggap musuh (Yahudi). Mereka juga menginvasi ke arah barat (Belanda, Belgia, Perancis bagian Utara), bahkan mereka pun mencoba menginvasi Inggris, tetapi gagal karena perlawanan dari RAF (Tentara Inggris). Tetapi, bagaimana jika dalam garis waktu alternatif ini Jerman Nazi berhasil menginvasi Inggris? Skenario alternatif Dalam garis waktu yang sebenarnya, pasukan Jerman Nazi gagal menginvasi Britania Raya karena mendapat perlawanan dari RAF (Tentara Inggris) dan karena faktor geografis (Inggris adalah pulau yang terpisah dari daratan Eropa). Dalam garis waktu alternatif ini, Jerman Nazi berupaya keras untuk menginvasi Inggris untuk mencapai obyektif Lebensraum nya...